03.54
0
Langkah-Langkah Meng-Install Kanotix/Knoppix Live CD Berikut ini akan aku beberkan beberapa langkah-langkah untuk menginstall Kanotix 7.0 melalui live CD-nya. 1. Pertama-tama yang perlu disiapkan adalah partisi berbasis linux. Ada tiga partisi yang dapat dipilih diantaranya : 1. extended 1 (ext1) 2. extended 2 (ext2) 3. reiserfs 2. Biasanya default yang di pake adl yang ke-3. Dalam hal ini aku memake Partition Magic untuk memformat hdd qu. 3. Selain membuat partisi di atas, qt juga hrs bikin satu partisi lagi yaitu Linux Swap. Yg berfungsi sbg 'area berfikir'. 4. Volume minimal agar Kanotix dapat berjalan standar untuk kedua partisi diatas adl 2,5 GB utk Part Linux dan 500 MB utk Linux Swap... -Tentunya semakin besar volume partisinya maka akan semakin baik unjuk kerjanya- 5. Setelah berhasil bikin partisi, selanjutnya masukkan CD Kanotix kemudian restart komputer. Biarkan komputer booting dari CD Kanotix tersebut sampai proses installasi KDE berjalan sempurna... (artinya Linux Kanotix Live CD tersebut siap di gunakan) 6. Masuklah ke menu 'Shell-Konsole' untuk melakukan installasi.. -- Cara yang paling mudah utk msk ke Shell-Konsole adl dgn meng-klik logo monitor berwarna hitam di taskbar... (ada di layar bagian bawah) -- 7. Ketik "su" (ga pake petik) lalu enter... -- utk masu sbg root -- 8. Ketik "knx2hd" (ga pake petik) lalu enter lagi... 9. Ikuti petunjuk2 dan pilihan yang tersedia dalam proses Installasi... Pilihlah pilihan yg sesuai dgn keinginan kamu (tentunya hrs di phmi dl n jgn asal plh, bro) 10. Saat Installasi telah berhasil maka komputer akan otomatis merestart, keluarkan CD dari kandangnya dan tekan sembarang tombol... 11. Komputer akan nyala lagi dgn pengaturan bahasa dan regional... Pilihlah pilihan yg sesuai dgn keinginan kamu 12. Akhirnya selesai sudah proses Installasinya... Selamat mencoba (sbg tambahan, aku berhasil melakukan Installasi Linux ini pada percobaan ke-3... jadi jgn menyerah dan jangan lupa jikalau kamu belum yakin tuk menginstal gunakan aplikasi virtual box aja
Posting Lebih Baru
Previous
This is the last post.

0 komentar:

Posting Komentar